
Penjualan mobil bekas di wilayah Jakarta mulai meningkat dua bulan menjelang lebaran. Di pusat bursa mobil WTC Mangga Dua misalnya, kenaikan bahkan mencapai 100 persen lebih. Sepanjang Mei lalu, penjualan mobil bekas di tempat ini mencapai 2.000 unit lebih dari sebelumnya yang rata-rata 1.000 unit.
Ada beberapa alasan konsumen saat ini...